Makan nanas secara langsung tanpa diolah terlebih dahulu kadang menyebabkan rasa gatal-gatal di mulut orang yang memakannya. Rasa gatel tersebut sudah pasti cukup mengganggu dan bisa menyebabkan trauma dan antipati bagi yang mengalami pengalaman buruk tersebut. Sebenarnya zat pembuat gatal tersebut bisa dihilangkan.
Cara menghilangkannya yaitu dengan cara merendam nanas potong di air larutan garam (setengah sendok teh untuk ukuran baskom kecil) kurang lebih 2 sampai 3 menit. Kini nanas potongan tersebut dapat dimakan tanpa harus khawatir mulut jadi gatal-gatal. Selamat mencoba.
Cara menghilangkannya yaitu dengan cara merendam nanas potong di air larutan garam (setengah sendok teh untuk ukuran baskom kecil) kurang lebih 2 sampai 3 menit. Kini nanas potongan tersebut dapat dimakan tanpa harus khawatir mulut jadi gatal-gatal. Selamat mencoba.
0 Respon Pada "Tips Cara Membuat Nanas Tidak Gatal Di Mulut Jika Dimakan Langsung"
Posting Komentar