Asia Timur adalah suatu wilayah yang berada di bagian timur benua asia. Di daerah asia timur terdapat 5 (lima) negara yang berdaulat. Negara yang paling besar di asia timur adalah Cina (Tiongkok) dan negara yang paling kecil di asia timur adalah Korea Selatan. Negara asia timur yang paling banyak penduduknya adalah negara Cina dan yang paling sedikit penduduknya adalah negara Mongolia. Di asia timur terdapat beberapa wilayah yang dikuasai oleh Cina namun sering dianggap sebagai negara sendiri, yaitu Taiwan, Hong Kong dan Makau.
List Daftar Negara-Negara yang Ada di Asia Timur :
1. Negara Cina (Tiongkok), ibukotanya adalah Beijing, termasuk Hong Kong, Taiwan dan Makau
2. Negara Jepang, ibukotanya Tokyo
3. Negara Korea Selatan, ibukotanya Seoul
4. Negara Korea Utara, ibukotanya Pyongyang
5. Negara Mongolia, ibukotanya Ulan Bator
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 Respon Pada "List Daftar Negara-Negara di Asia Timur"
Posting Komentar