Di dunia ini terdapat banyak sekali negara yang mampu menghasilkan gas bumi alami sendiri maupun dibantu oleh rekanan dari negara asing. Di negara kita terdapat banyak tambang gas alam seperti di Bontang Kalimantan Timur dan di Arun Naggroe Aceh Darussalam. Masyarakat Indonesia pada umumnya telah terbiasa menggunakan gas alam sebagai energi, mulai dari memasak hingga untuk pembangkit tenaga listrik tenaga gas. Apabila negara kita mengalami kekurangan produksi gas bumi, maka mau tak mau negara kita harus mengimpornya dari negara lain seperti produk olahan minyak bumi dan beras.
Daftar Negara-Negara Penghasil Gas Alam Terbanyak di Dunia (25 Besar) :
1. Amerika Serikat - 681,4 Miliar Meter Kubik Pertahun
2. Rusia - 669,7 Miliar Meter Kubik Pertahun
3. Iran - 162,6 Miliar Meter Kubik Pertahun
4. Kanada - 143,1 Miliar Meter Kubik Pertahun
5. Qatar - 133,2 Miliar Meter Kubik Pertahun
6. Norwegia - 114,7 Miliar Meter Kubik Pertahun
7. Cina / Tiongkok - 107,2 Miliar Meter Kubik Pertahun
8. Arab Saudi - 103,2 Miliar Meter Kubik Pertahun
9. Aljazair - 82,76 Miliar Meter Kubik Pertahun
10. Belanda - 80,78 Miliar Meter Kubik Pertahun
11. Indonesia - 76,25 Miliar Meter Kubik Pertahun
12. Malaysia - 61,73 Miliar Meter Kubik Pertahun
13. Uzbekistan - 62,9 Miliar Meter Kubik Pertahun
14. Mesir - 61,26 Miliar Meter Kubik Pertahun
15. Turkmenistan - 64,4 Miliar Meter Kubik Pertahun
16. Meksiko - 53,96 Miliar Meter Kubik Pertahun
17. Uni Emirat Arab - 52,31 Miliar Meter Kubik Pertahun
18. Bolivia - 48,97 Miliar Meter Kubik Pertahun
19. Australia - 48,24 Miliar Meter Kubik Pertahun
20. Britania Raya / United Kingdom (UK) - 40,99 Miliar Meter Kubik Pertahun
21. Trinidad dan Tobago - 40,6 Miliar Meter Kubik Pertahun
22. India - 40,38 Miliar Meter Kubik Pertahun
23. Pakistan - 39,15 Miliar Meter Kubik Pertahun
24. Argentina - 38,77 Miliar Meter Kubik Pertahun
25. Thailand - 36,99 Miliar Meter Kubik Pertahun
22. India - 40,38 Miliar Meter Kubik Pertahun
23. Pakistan - 39,15 Miliar Meter Kubik Pertahun
24. Argentina - 38,77 Miliar Meter Kubik Pertahun
25. Thailand - 36,99 Miliar Meter Kubik Pertahun
- Sumber data / informasi berasal dari Wikipedia dengan data perkiraan yang sumbernya bervariasi.
- Uni Eropa jika digabung maka berada di urutan ke-3 dengan produksi sekitar 164,6 milyar meter kubik setiap tahunnya.
- Jika dijumlah secara keseluruhan maka jumlah produksi dunia adalah sekitar 4,359 trilyun meter kubik dalam satu tahun.
0 Respon Pada "Daftar Negara Penghasil Gas Alam Terbesar di Dunia"
Posting Komentar